Skip to main content
Showing posts from April, 2011

Empat Keladi Jenis Baru Ditemukan

KOMPAS.com - Kebun Raya Eka Karya Bali - Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) menemukan empat jenis keladi (famili Aracea) baru. Jenis pertama, Alocasia baginda , sudah dipublikasikan di jurnal Acta Phytotaxonomica et Geobotanica 60 (3), edisi…

Anggrek Endemik Kehilangan Habitat

KOMPAS.com - Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor di bawah Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia membudidayakan ratusan anggrek spesies endemik dari berbagai wilayah di Indonesia. Namun, sebagian besar tak bisa dikembalikan ke lokasi asal karena…

Ternyata Lidah Bunglon Lebih Cepat 5x Dari Jet Tempur

Tuhan menciptakan sesuatu den ga n desain yang maha sempurna. Desain or gan pada binatang telah didesain sedemikan rupa sesuai den gan makanannya. Begitu juga bunglon. Akan tetapi dari binatang ini ditemukan fakta mencengangkan. Fakta tersebut a…

Cara Budidaya Raflesia Belum Ditemukan

JAKARTA, KOMPAS.com — Cara membudidayakan bunga raflesia yang tergolong langka belum ditemukan. Para ilmuwan mendorong pemerintah terus mengupayakan keselamatan habitatnya di hutan alam sehingga bunga itu tidak punah. "Beberapa hari lalu bung…

Kajian Ekologi Harimau Jawa (Panthera tigris sondaica)

Mengetahui Kepunahan dan Dinamika perubahan Habitat Harimau Jawa Sejak tahun 1980 Harimau jawa dinyatakan punah, kajian tersebut hanya terbatas pada penaksiran frekuensi perjumpaan dan tanda-tanda keberadaan satwa tersebut hingga pendalaman pada as…