Skip to main content
Showing posts from 2011

WOW!! Ditemukan Katak Dengan Ukuran Sebesar Penjepit Kertas

Berdasarkan penelitian JL Rowley seorang yang berasal dari Negara Australia itu menemukan dua jenis katak baru.  Dua jenis katak baru tersebut di temukan di Vietnam, di sebuah hutan konservasi. Adapun lokasi penelian tersebut berada di Taman Nasional Bidoup Nui Ba di Ngoc Linh. Kedua kat…

Isu Keanekaragaman Hayati dan Perubahan Iklim

"Ada peluang untuk mengurangi beberapa dampak ini namun membutuhkan perencanaan saat ini, bukan ketika generasi mendatang mewarisi masalah-masalah ini." Sebuah tinjauan ilmiah utama terbaru, yang melibatkan lebih dari 30 ilmuwan dari Australia, Selandia Baru dan Kepulauan Pasifi…

Satwa Harimau dan Kemampuan Memakan Mangsanya

Harimau menggunakan teknik perburuan yang yang mengandalkan taktik perburuan individual, bersembunyi bersembunyi dan menyerang secara tiba-tiba lalu membunuh mangsanya. Namun tidak semua mangsa diserang taupun dibunuh dengan cara yang sama. Misalnya ada beberapa mangsa diterkam pada pingg…

Metode Menghitung Mangsa Harimau (Satwa Mangsa)

Penyusutan populasi harimau dapat disebabkan terutama oleh menghilanya basis mangsa mereka karena perburuan yang berlebihan oleh manusia. Oleh karena itu pemantauan dan penjagaan basis mangsa Harimau merupakan hal yang paling/sangat penitng. Walaupun Harimau membunuh sejumlah mangsa jeni…

Anggrek Spesies baru Bulbophyllum nocturnum Hanya Mekar dalam Satu Malam

Tanaman anggrek memang sangat cantik, biasanya sengaja ditanam di batang pohon pekarangan rumah. Hal tersebut sudah tidak asing lagi bagi kita, hingga tanaman cantik ini mudah di dapat di took-toko tanaman hias yang sering kita jumpai di seluruh Indonesia. Namun lain halnya dengan Anggrek…

Cacing acorn Cacing Unik Hidup di Kedalaman Laut 4 Kilometer

Spesies cacing tersebut memiliki kenampakan unik mirip dengan biji pohon ek sehingga dalam hal ini dijuluki/disebut cacing acorn. Pada awalnya cacing ini diduga hidup di wilayah laut dangkal. Namun, dari hasil observasi pada tahun 1965 menunjukkan bahwa, jenis cacing acorn tersebut hidup …

Bukti Purbakala Ditemukan Di Samudera Hindia

Potongan raksasa berupa microcontinents di sebuah cekungan kuno dari masa dinosaurus telah ditemukan di Samudera Hindia. Dua fragmen, yang disebut microcontinents ini mungkin merupakan sisa-sisa ketika India, Antartika, dan Australia adalah bagian dari superbenua yang dikenal sebagai Gon…

Kelelawar Vampir Punya Sensor Panas Peka

Kelelawar vampir menggunakan sensor panas yang sangat sensitif di dekat hidung dan mulutnya untuk mengetahui adanya darah. David Julius dari Universitas California, San Francisco, Amerika Serikat, meneliti sensor itu dan dikutip situs web Livescience , Rabu (3/8/2011). Kelelawar vampi…

Jejak Dinosaurus Ditemukan di Australia

Sebanyak 24 jejak kaki dinosaurus ditemukan dalam keadaan utuh di Australia. Jejak kaki ini diduga milik dinosaurus yang berkeliaran di Antartika sejak 100 juta tahun yang lalu. "Ini merupakan penemuan yang luar biasa karena mereka mewakili jejak dinosaurus yang tinggal di kutub,&qu…

Monster Garuda Dari Sulawesi

Ahli serangga dari University of California menemukan spesies baru tawon dalam ekspedisi ke Sulawesi. Tawon tersebut dijuluki tawon monster sebab penampakannya yang menakutkan, memiliki mandibula bak ninja dan rahang yang lebih panjang dari kaki depannya. "Rahang hewan ini begit…

Gajah Asia Suka Kelompok Lebih Kecil

Beberapa gajah betina di Asia punya jaringan sosial yang luas. Meskipun demikian, ditemukan pula gajah betina yang hanya berinteraksi dalam kelompok kecil yang terdiri atas beberapa kerabat dekat. "Jika Anda amati dalam waktu yang cukup lama, dalam hitungan bulan atau bahkan tahu…

Fosil Monster Laut Purba Berusia 85 Juta Tahun Ditemukan

Fosil monster laut tertua berusia 85 juta tahun berhasil ditemukan di Antartika. Penemuan monster tersebut, yang sebenarnya adalah reptil laut purba jenis Plesiosaur, membuat para ilmuwan berpikir bahwa reptil sudah ada di Antartika 15 juta tahun sebelum waktu yang diperkirakan. "…